Ratusan Personel Polres Simalungun dan TNI AD Kodim 0207 Gelar Patroli Skala Besar
SIMALUNGUN - Menjelang pelantikan Presiden dan wakil presiden Republik Indonesia yang akan di gelar 20/10/2019, besok. Personel Polres Simalungun bersama TNI AD Kodim 0207 Simalungun melaksanakan patroli bersama Skala Besar dalam rangka Cipta Kondisi Kambtibmas Wilayah Hukum Polres Simalungun, Sabtu (19/10/2019).
Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolres Simalungun AKBP Heribertus Ompusunggu S.I.K, M.Si., bersama Dandim 0207/ Simalungun Letkol Inf. Frans Khisin Panjaitan, S.A.P.,M.A.P, diikuti oleh Para PJU Kodim 0207 Simalungun dan PJU Polres Simalungun, Pasukan PM P. Siantar, Para Kasat, Kapolsek Sejajaran Polres Simalungun, Personil TNI-POLRI, Satpol PP dan Anggota Klinik Polres Simalungun.
Disela kegiatan, Kapolres bersama Dandim memberikan makanan kepada masyarakat yang usai melaksanakan Sholat Dzuhur, Sholat Dzuhur berjama’a bagi anggota TNI-POLRI yang beragama Islam dan makan siang bersama TNI-POLRI.
Digelar pula pada kesempatan tersebut Bhakti Kesehatan, Silahturami kepada masyarakat guna mendengar tanggapan masyarakat terkait giat Positif dari Patroli Skala besar dengan hadirnya TNI-POLRI ditengah-tengah masyarakat.
Kegiatan patroli tersebut diawali dari Asrama Polisi Polres Simalungun Jln. Sangnawaluh Kota Pematang Siantar, Kegiatan Patroli Berskala Besar dibagi menjadi tiga arah yaitu, Arah Barat Tim menuju Kecamatan Bandar, Perdagangan sekitarnya, Arah Timur Tim menuju Kecamatan Seberlawan dan sekitarnya dan Arah Selatan Tim Menuju Kecamatan Girsang Sipangan Bolon sekitarnya.
Sebelum patroli, diadakan apel gabungan di Lapangan Apel Aspol Mapolres Simalungun sekitar pukul 09.00 WIB, personil yang terlibat patroli gabungan skala besar, berangkat dari Aspol Polres Simalungun. Dalam patroli gabungan tersebut para personel mengendarai kenderaan dinas sepeda motor, mobil patroli Polisi dan TNI, sehingga aksi patroli gabungan ini menyita perhatian, secara khusus warga Simalungun yang bermukim di rute lintasan.
Liputan Dani R.
Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolres Simalungun AKBP Heribertus Ompusunggu S.I.K, M.Si., bersama Dandim 0207/ Simalungun Letkol Inf. Frans Khisin Panjaitan, S.A.P.,M.A.P, diikuti oleh Para PJU Kodim 0207 Simalungun dan PJU Polres Simalungun, Pasukan PM P. Siantar, Para Kasat, Kapolsek Sejajaran Polres Simalungun, Personil TNI-POLRI, Satpol PP dan Anggota Klinik Polres Simalungun.
Disela kegiatan, Kapolres bersama Dandim memberikan makanan kepada masyarakat yang usai melaksanakan Sholat Dzuhur, Sholat Dzuhur berjama’a bagi anggota TNI-POLRI yang beragama Islam dan makan siang bersama TNI-POLRI.
Digelar pula pada kesempatan tersebut Bhakti Kesehatan, Silahturami kepada masyarakat guna mendengar tanggapan masyarakat terkait giat Positif dari Patroli Skala besar dengan hadirnya TNI-POLRI ditengah-tengah masyarakat.
Kegiatan patroli tersebut diawali dari Asrama Polisi Polres Simalungun Jln. Sangnawaluh Kota Pematang Siantar, Kegiatan Patroli Berskala Besar dibagi menjadi tiga arah yaitu, Arah Barat Tim menuju Kecamatan Bandar, Perdagangan sekitarnya, Arah Timur Tim menuju Kecamatan Seberlawan dan sekitarnya dan Arah Selatan Tim Menuju Kecamatan Girsang Sipangan Bolon sekitarnya.
Sebelum patroli, diadakan apel gabungan di Lapangan Apel Aspol Mapolres Simalungun sekitar pukul 09.00 WIB, personil yang terlibat patroli gabungan skala besar, berangkat dari Aspol Polres Simalungun. Dalam patroli gabungan tersebut para personel mengendarai kenderaan dinas sepeda motor, mobil patroli Polisi dan TNI, sehingga aksi patroli gabungan ini menyita perhatian, secara khusus warga Simalungun yang bermukim di rute lintasan.
Liputan Dani R.
Post a Comment